Sejebag Bergerak, Ajak Trash Hero dalam Talk Show Sampah Plastik
berita 14/02/2020
Sukawati, SUKSMA Journey - Jumat (14/2) SUKSMA mengundang sosok pembicara dari komunitas Trash Hero Indonesia dalam rangka Kegiatan JBS (Jegeg Bagus SUKSMA) Bergerak. Kegiatan ini berupa Talk Show Sampah Plastik yang diadakan oleh JBS.
"Tujuan kegiatan ini untuk meningkatkan semangat kita. Bahwa kan dari dulu sudah dikenal dengan ADIWIYATA-nya. Astungkara dengan langkah kecil ini kita bisa mengurangi timbulnya sampah plastik sekali pakai," ujar ketua panitia sekaligus Bagus SUKSMA, I Gusti Ngurah Triandhana.
Siswa yang kerap disapa Rahtut ini berharap Talk Show diikuti seluruh warga SUKSMA. Namun, karena beberapa hambatan, Talk Show hanya diikuti beberapa siswa kelas X dan XI.
"Harapannya ada perubahan perubahan kecil yang dimulai disini. Misalnya, bagaimana upaya ini betul betul direalisasikan. Dalam wujud misalnya anak-anak ini diwajibkan untuk membawa tumblr (botol minum), "imbuh Ketua Trash Hero Indonesia, I Wayan Aksara.
Galeri Foto
Kepala Sekolah
Profil
Agenda
Suksma Podcast
- Pentingnya Menguasai Skill di Era Milenial - Episode 08
- Inovasi Bisnis di Tengah Pandemi - Episode 07
- Proses Pendewasaan Diri Yang Didampingi Oleh Rasa Insecure Dan Overthinking - Episode 6
- Serba Serbi Sekolah Online - Episode 5
- Here's a helpful guide for you to using suksmafess on Twitter - Episode 4
- Ngobrolin Kebudayaan Dan Karya Anak Bangsa Bersama Kpoper - Episode 3
- New Normal - Episode 2
- Covid 19 - Episode 1
**Gunakan browser terbaru.